Kawah Rengganis yang Tersembunyi di Rancabali, Bandung
Kawah Rengganis adalah kawah alam yang terbentuk dari proses alam jutaan tahun yang lalu. Dahulu kawah ini bernama Kawah Cibuni karena terletak di daerah Cibuni, tapi karena tempat ini sudah dikelola oleh agrowisata Rancabali maka tempat ini diubah menjadi Kawah Rengganis.
Gerbang menuju Wisata Kawah Rengganis Kebun Rancabali
Di Kawah ini bau belerangnya tidak terlalu menyengat dan membuat pusing. Di sekeliling kawah ini juga terdapat hutan dan pepohonan yang hijau, dibelah oleh air sungai yang jernih dan bercampur dengan mata air panas dan airnya bisa dipakai untuk mandi air hangat.
Kawah Rengganis Rancabali, atau sering juga disebut Kawah Rengganis Ciwidey juga mempunyai mata air panas yang menyembur ke atas dan uapnya cukup panas dan banyak, sehingga dapat dipakai untuk sauna alami. Dan keunikan lainnya adalah adanya lumpur hitam hangat yang dapat dipakai untuk maskeran atau mandi lumpur yang konon berkhasiat untuk memperkencang dan menghaluskan kulit.
Lokasi Kawah Rengganis Rancabali :
Desa Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung
Koordinat : -7.172601, 107.376241
Peta Lokasi Tempat Wisata Kawah Rengganis Rancabali, Kab Bandung
Tempat-tempat penting di sekitar Kawah Rengganis
- Restaurants
- Cafe
- Bakery
- Hotel, Guest House, Lodging
- Travel, Ticketing, Tourism
- Banks
- ATM
- Car Rental
- Store, Shopping, Gift
Klik ikon disebelah kanan peta untuk menampilkan tempat-tempat penting seperti :
Restaurant, Cafe, Bakery, Hotel, Guest House, Agen Tour & Travel, Bank, ATM, Car Rental, Toko, Penginapan di sekitar Kawah Rengganis
Related Posts
-
Taman Budaya Jawa Barat – Dago Kota Bandung Taman Budaya Jawa Barat (TBJB) didirikan pada
-
Masjid Raya Bandung Masjid Raya Bandung berada di Alun-alun Bandung
-
Wisata Kawah Putih Gunung Patuha Ciwidey, Bandung Wisata Kawah Putih Gunung Patuha Ciwidey, Bandung,
-
Taman Film Bandung Taman Film Bandung berlokasi bawah jalan layang
-
Segarnya Wisata di Perkebunan Teh Rancabali Ciwidey, Bandung Perkebunan Teh Rancabali terletak sekitar 50 kilometer
-
Taman Miniatur Kereta Api di Floating Market Lembang Taman Miniatur Kereta Api di Floating Market
Leave a Reply
Cancel reply
This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.